"Tidak ada yang sempurna di dunia.. Jika begitu adanya, mengapa masih mengharap berlebih dari apa yang sudah diberi oleh-Nya? Sekalipun masalah yang menyapa, ia bukan masalah yang tak ada jalan keluarnya. Karena pada-Nya saja, kita mengharap dan meminta.."

Postingan Populer

Pengikut

Menjadi Khairu Ummah; dengan berbuat kebaikan, mencegah dari perbuatan munkar, dan beriman kepada Allah. Dan semuanya berawal dari keluarga. Terbukti dari kisah Luqman dalam Al-Quran ayat 13 dan 18.

Menjadi ummat yg baik, jika dimulai dari keluarga yg baik. Setiap individu dalam keluarga memahami dan melaksanakan tugas dan kewajibannya masing-masing, sesuai aturan Islam. Semoga.. setiap anggota keluarga kita menjadi khairu ummah hingga dapat berkumpul kembali di jannahNya. aamin!